Wisata Desa Tenjolaya

Wisata Desa Tenjolaya Desa Tenjolaya merupakan sebuah desa yang berada di Kecamatan Pasirjambu Kabupaten Bandung. Desa Wisata Tenjolaya mempunyai karakteristik dan cikri khas yang unik, selain dari pesona alamnya yang indah dikelilingi pegunungan dan hampaaran kebun teh, juga mempunyai ciri khas makanan yang unik yaitu kalua jeruk. Selain itu Warga Desa Tenjolaya sangat ramah. Di…